Kekhanan Kalat

Kalat

1666–14 Oktober 1955
Bendera Kalat
Bendera
Peta lokasi Kalat
Peta lokasi Kalat
Ibu kotaKalat
Bahasa resmiPersia, Baluchi, Brahui
Sejarah 
• Didirikan
1666
• Dibubarkan
14 Oktober 1955
Luas
91.909 km2 (35.486 sq mi)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Peringatan: Page using Template:Infobox country with unknown parameter "subdivision" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox country with unknown parameter "continent" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox country with unknown parameter "nation" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Kekhanan Kalat (bahasa Baluchi: قلات) adalah wilayah kerajaan yang berdiri dari tahun 1666 hingga 1955 di provinsi Balochistan, Pakistan. Ibu kota negara ini adalah Kalat.

Kekhanan ini mencapai puncak kejayaannya pada masa kekuasaan Naseer Khan I, yang menyatukan wilayah Kalat di bawah panjinya. Wilayah yang dikuasai negara ini berubah-ubah seiring bejalannya waktu, namun pada akhirnya negara ini membuat perjanjian dengan agen Kemaharajaan Britania Robert Sandeman pada akhir abad ke-19. Sebagian dari negara ini di sebelah utara dan timur laut disewakan atau diserahkan untuk membentuk provinsi Baluchistan Britania.

Dari 15 Agustus hingga 27 Maret 1948, wilayah ini secara de facto independen sebelum bergabung dengan Pakistan pada tanggal 27 Maret 1948. Kekhanan ini dibubarkan pada tahun 14 Oktober 1955 saat provinsi Pakistan Barat didirikan.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search